Cara Membuat Menu Diatas Header Pada Blog



Hai Gan ketemu lagi ni,Kali ini saya akan meng-shared tentang Cara Membuat Menu Diatas Header Pada Blog. Kita bisa menaruh link lebih banyak lagi di blog, dan dari segi keindahan juga tampilan menu diatas header ini membuat blog kelihatan lebih menarik. Langsung saja karena script nya cukup panjang:

-Login ke akun Blogger anda:
-Klik Rancangan
-Edit HTML
-Centang Expand Template Widget

Cari kode ]]></b:skin> dan letakkan kode berikut diatasnya.


/*The top Menu*/
#top{
margin:auto;
padding: 0;
width: 100%;
background:#000000;
border-bottom:1px solid #373127;
}
#top-wrap{
margin:auto;
padding: 0;
width: 960px;
background:#000000;
}
#navwrap {margin: 0px auto; width:560px; float:left;background:#080705;}
.topnav ul {list-style:none;margin:0;padding:0px; float:left;}
.topnav li {float:left;margin:0;text-align:center;}
.topnav li a {font-family: georgia; font-weight:bold; font-size:10px;display:block;padding:10px 10px;color:#fff;text-decoration:none; text-transform:uppercase;}
.topnav li a {background:none; }
.topnav li a:hover, li a:focus, li a:active {text-decoration:none; background:#ffffff; color:#000000;}
/*The top Menu*/
#med{
margin:auto;
padding: 0;
width: 100%;
background:#000000;
}
#med-wrap{
margin:auto;
padding: 0;
width: 960px;
}
.mednav ul {list-style:none;margin:0;padding:0px; float:left;}
.mednav li {float:left;margin:0;text-align:center;}
.mednav li a {font-family: georgia; font-weight:bold; font-size:11px;display:block;padding:10px 10px;color:#000000;text-decoration:none; text-transform:lowercase;}
.mednav li a {background:none; }
.mednav li a:hover, li a:focus, li a:active {text-decoration:underline; color:#000000;}
#navbar-iframe {
display: none !important;
}


cari lagi kode </head> dan letakkan kode brikut dibawahnya:

<div id='top'>
<div id='top-wrap'>
<div class='topnav'>
<ul id='topnav'>
<li><a href='url / link homepage '>home</a></li>
<li><a href='url / link 1'>Edit</a></li>
<li><a href='url / link 2'>Edit</a></li>
<li><a href='url / link 3'>Edit</a></li>
<li><a href='url / link 4'>Edit</a></li>
<li><a href='url / link 5'>Edit</a></li>
<li><a href='url / link 6'>Edit</a></li>
<li><a href='url / link 7'>Edit</a></li>
<li><a href='url / link 8'>Edit</a></li>
<li><a href='url / link 9'>Edit</a></li>
<li><a href='http://linuxituindah.blogspot.com/2014/06/cara-membuat-menu-diatas-header-pada.html'>+Get</a></li>

</ul>
</div></div>
<div style='clear: both;'/>
</div>


Setelah Selesai Save Dan View Blog,Dan Akan Muncul seperti:


Share:

Cara Mudah Merubah Tampilan Kotak Komentar Pada Blog

Hai Gan ketemu lagi ni,Kali ini saya akan meng-shared tentang Cara Mudah Merubah Tampilan Kotak Komentar Pada Blog.Agar terlihat lebih rapi, dengan cara menambahkan background, box-shawod, warna, serta ukuran dari tulisan yang ada didalam komentar blog.

Contohnya seperti gambar diatas.




Untuk lebih jelasnya tentang cara merubah tampilan kotak komentar blog. Ikuti langkah-langkah dibawah ini.
Login ke blogger, pilih pengaturan Tata Letak > Desainer Templates.
Lalu pilih Tingkat Lanjut > Tambahkan Css
Dan masukan kode ini kedalamnya.


.comments h4 {Color:#0b5394;margin:0;}
.comments {
border:1px solid #cccccc;
margin:0px 10px 20px 10px;
padding:10px;
box-shadow:0px 1px 10px #aaaaaa;
background:#ffffff;
background-image: -moz-linear-gradient(center top , #fff 0%, #f3f3f3 100%);}

.comments .comments-content {
background:transparent;
margin:-20px 0px -50px 0px;
font-size:13px;
text-align:left;}

.comments .comments-content .user a{
color:#1780dd;
font-size:14px;
font-weight:700;}

.comments .comment-replies .comment-thread{
border:1px solid #dddddd;
box-shadow:1px 1px 1px #bbbbbb;
background-image: -moz-linear-gradient(center top , #fff 0%, #e6e6e6 100%);
margin:0px 0px 0px 12px;}

.comments .continue{border-top:none;}
.comments .comments-content .comment {margin:0px 0px -10px 0px;}
.comments .comments-content .datetime{
font-size:11px;
margin:3px 0px 0px 0px;
float:right;font-weight:700;}



Selesai.....

Keterangan Kode:
.comments h4 { untuk mengatur warna tulisan dari jumlah komentar.
.comments { untuk mengatur warna background dari seluruh kotak komentar blog.
.comments .comments-content { untuk mengatur warna, ukuran tulisan dari isi komentar, dan jarak tinggi komentar blog.
.comments .comments-content .user a{ untuk mengatur warna dari seluruh nama yang ada dikotak komentar.
.comments .comment-replies .comment-thread{ untuk mengatur warna background dari komentar balasan.
.comments .continue{ untuk mengatur tombol Balas.
.comments .comments-content .comment { untuk mengatur jarak antar komentar balasan.
.comments .comments-content .datetime{ untuk mengatur warna dan posisi tanggal.


Selamat Mencoba...
Share:

Cara Mudah MengInstall Ubuntu

Hai gan Ketemu lagi ni,kali ini saya akan meng-Shared tentang Cara Mudah MengInstall Ubuntu.Ijinkanlah Saya Memberi tau Sedikit tentang Ubuntu. Ubuntu merupakan salah satu distribusi Linux yang berbasis Debian dan didistribusikan sebagai perangkat lunak bebas. Nama Ubuntu berasal dari filosofi dari Afrika Selatan yang berarti "kemanusiaan kepada sesama". Ubuntu dirancang untuk kepentingan penggunaan pribadi, namun versi server Ubuntu juga tersedia, dan telah dipakai secara luas.Proyek Ubuntu resmi disponsori oleh Canonical Ltd. yang merupakan sebuah perusahaan yang dimiliki oleh pengusaha Afrika Selatan Mark Shuttleworth. Tujuan dari distribusi Linux Ubuntu adalah membawa semangat yang terkandung di dalam filosofi Ubuntu ke dalam dunia perangkat lunak.
Share:

Cara Mudah Instalasi FreeBSD

FreeBSD

                 Ketemu lagi ni gan dengan saya dan dengan topik yang berbeda,kali ini saya akan ngeshared tentang  Cara Mudah Instalasi FreeBSDFreeBSD adalah sebuah operating system nonkomersial yang biasa kita sebut freeware, gratisan.tetapi tidak semua yang gratisan itu kualitasnya lebih jelek dari yang berbayar, hal itu dibuktiin sama sahabat kita ini. Bahkan sebuah situs yang namanya tidak bisa disebutin membandingkan semua hal baik performance, security, kompabilitas dll antara FreeBSD dengan linux,
Share:

Cara Menginstall Windows Xp Dengan Mudah



Hai gan ketemu lagi ni.walaupun gx sengaja ketemu nya.Ok gan kali ini dan mungkin lain kali gx lagi saya akan nge-share tentang Cara Menginstall Windows Xp Dengan Mudah.Windows XP merupakan salah satu dari sistim operasi komputer yang masih sering digunakan sampai saat ini. Terdapat beberapa versi dari Windows XP diantaranya yaitu : windows xp home edition , windows xp professional edition, dan lain-lain. Windows XP  tergolong mudah dan tidak membingungkan dalam penggunaannya karena tampilannya mudah dimengerti oleh pengguna,
Share:

Cara Menampilkan Folder Dan file yang TerHidden oleh Virus Dari CMD


Hai gan Ketemu lagi ni,kali ini saya akan meng-Shared tentang Cara Menampilkan Folder Dan file yang TerHidden oleh Virus Untuk menghilangkan atribut hidden pada folder-folder anda, berikut caranya.
Buka Start => Run. Ketik cmd kembudian OK.
Setelah tampil layar hitam, ketik drive flashdish misalkan flashdish saya adalah  F, ketik F: kemudian Enter
setelah itu ikuti command berikut untuk menampilkan folder dan file, jika anda masih dalam keadaan membuka jendela flashdish, tutuplah dahulu saat proses ini.

Ketik  : attrib -s -h *.* /s /d
tekan Enter
Menampilkan file dan folder yang tersembunyi

Proses akan berlangsung agak lama tergantung jumlah file yang ada didalam flashdish anda. Ketika telah muncul F:\> berarti proses telah selesai. Lihat pada flashdisk, lihat foldernya apakah sudah kembali normal atau tidak??

Note : F itu adalah letak flaskdisk,untuk mengeceknya buka aja my Computer 

Selamat Mencoba...
Share:

Cara Mudah Memberi Password Pada File/Folder yang di Compress Dengan Winrar


Hai gan ketemu lagi ni dengan saya hehe.Padahal gx sengaja kan ketemu nya
ok lah kali ini saya akan meng-share tentang Cara memberi password pada file yang di compress dengan winrar
Nah.. buat kamu yang punya file/folder pribadi yang orang lain gak boleh tau isinya.
Caranya menggunakan Winrar.. tentu kalian sudah tau kan apa itu Winrar.. hehee..
okelah langsung saja, ikuti langkah-langkah di bawah ini:

1. Pastikan komputer kamu sudah terinstal program winrar, jika belum download aja disini atau disini.
 
2. Siapkan file atau folder yang akan dikompresi dengan winrar.
 
3. Klik kanan pada file / folder tersebut, kemudian klik "Add to Archive..." 
4. Pada tab General kamu bisa memilih file/ foder tersebut mau dikompres dengan format Rar atau Zip (centang satu untuk memilih..)
 
5. Pindah ke >> Tab Advanced, kemudian klik >> Set password...
 
6. Maka akan muncul kotak doialog seperti di bawah ini:

 
7. Isikan password pada kotak "Enter password" dan isikan kembali password yang telah diisikan pada kotak "Reenter pasword for verification".
 
keterangan:
1. Show password: password yang kamu ketikkan akan terlihat.
2. Encrypt file names: berfungsi jika file yang telah kamu kompres dibuka maka filenya tidak akan terlihat, yang ditampilkan hanyalah kotak dialog yang meminta untuk mengisi password saja.
 
8. klik >> OK. Selesai 

Selamat Mencoba...
Share:

Arti Surah-Surah Al-Qur'an

Al-Qur'an

  1. Al-Fatihah (Pembukaan)
  2. Al-Baqarah (Sapi Betina)
  3. Ali 'Imran (Keluarga 'Imran)
  4. An-Nisa' (Wanita)
  5. Al-Ma'idah (Hidangan)
  6. Al-An'am (Binatang Ternak)
  7. Al-A'raf (Tempat Tertinggi)
  8. Al-Anfal (Harta Rampasan Perang)
  9. At-Taubah (Pengampunan)
  10. Yunus (Nabi Yunus)
  11. Hud (Nabi Hud)
  12. Yusuf (Nabi Yusuf)
  13. Ar-Ra'd (Guruh)
  14. Ibrahim (Nabi Ibrahim)
  15. Al-Hijr (Negri Kaum Samud)
  16. An-Nahl (Lebah)
  17. Al-Isra' (Memperjalankan Di Malam Hari)
  18. Al-Kahf (Gua)
  19. Maryam (Maryam)
  20. Taha (Ta Ha)
  21. Al-Anbiya' (Nabi-Nabi)
  22. Al-Hajj (Haji)
  23. Al-Mu'minun (Orang-Orang Yang Beriman)
  24. An-Nur (Cahaya)
  25. Al-Furqan (Pembeda)
  26. Asy-Syu'ara' (Para Penyair)
  27. An-Naml (Semut)
  28. Al-Qasas (Cerita-Cerita)
  29. Al-'Ankabut (Laba-Laba)
  30. Ar-Rum (Bangsa Romawi)
  31. Luqman (Keluarga Luqman)
  32. As-Sajdah (Sujud)
  33. Al-Ahzab (Golongan Yang Bersekutu)
  34. Saba' (Kaum Saba')
  35. Fatir (Pencipta)
  36. Ya-Sin (Ya Sin)
  37. As-Saffat (Yang Bersaf-Saf)
  38. Sad (Sad)
  39. Az-Zumar (Rombongan-Rombongan)
  40. Al-Mu'min (Orang Yang Beriman)
  41. Fussilat (Yang Dijelaskan)
  42. Asy-Syura (Musyawarah)
  43. Az-Zukhruf (Perhiasan)
  44. Ad-Dukhan (Kabut)
  45. Al-Jasiyah (Yang Berlutut)
  46. Al-Ahqaf (Bukit-Bukit Pasir)
  47. Muhammad (Nabi Muhammad SAW)
  48. Al-Fath (Kemenangan)
  49. Al-Hujurat (Kamar-Kamar)
  50. Qaf (Qaf)
  51. Az-Zariyat (Angin Yang Menerbangkan)
  52. At-Tur (Bukit Tursina)
  53. An-Najm (Bintang)
  54. Al-Qamar (Bulan)
  55. Ar-Rahman (Yang Maha Pemurah)
  56. Al-Waqi'ah (Hari Kiamat)
  57. Al-Hadid (Besi)
  58. Al-Mujadilah (Wanita Yang Mengajukan Gugatan)
  59. Al-Hasyr (Pengusiran)
  60. Al-Mumtahanah (Perempuan Yang Diuji)
  61. As-Saff (Barisan)
  62. Al-Jumu'ah (Hari Jum'at)
  63. Al-Munafiqun (Orang-Orang Munafik)
  64. At-Tagabun (Hari Ditimpakan Segala Kesalahan)
  65. At-Talaq (Talak)
  66. At-Tahrim (Mengharamkan)
  67. Al-Mulk (Kerajaan)
  68. Al-Qalam (Kalam)
  69. Al-Haqqah (Hari Kiamat)
  70. Al-Ma'arij (Tempat-Tempat Naik)
  71. Nuh (Nabi Nuh)
  72. Al-Jinn (Jin)
  73. Al-Muzzammil (Orang Yang Berselimut)
  74. Al-Muddassir (Orang Yang Berkemul)
  75. Al-Qiyamah (Hari Kiamat)
  76. Al-Insan (Manusia)
  77. Al-Mursalat (Malaikat-Malaikat Yang Diutus)
  78. An-Naba' (Berita Besar)
  79. An-Nazi'at (Malaikat-Malaikat Yang Mencabut)
  80. 'Abasa (Ia Bermuka Masam)
  81. At-Takwir (Menggulung)
  82. Al-Infitar (Terbelah)
  83. At-Tatfif (Kecurangan)
  84. Al-Insyiqaq (Terbelah)
  85. Al-Buruj (Gugusan Bintang)
  86. At-Tariq (Yang Datang Di Malam Hari)
  87. Al-A'la (Yang Paling Tinggi)
  88. Al-Gasyiyah (Hari Pembalasan)
  89. Al-Fajr (Fajar)
  90. Al-Balad (Negeri)
  91. Asy-Syams (Matahri)
  92. Al-Layl (Malam)
  93. Ad-Duha (Waktu Duha)
  94. Al-Insyirah (Kelapangan)
  95. At-Tin (Buah Tin)
  96. Al-'Alaq (Segumpal Darah)
  97. Al-Qadr (Kemuliaan)
  98. Al-Bayyinah (Bukti Yang Nyata)
  99. Az-Zalzalah (Keguncangan)
  100. Al-'Adiyat (Kuda Perang Yang Berlari Kencang)
  101. Al-Qari'ah (Hari Kiamat)
  102. At-Takasur (Bermegah-Megahan)
  103. Al-'Asr (Masa)
  104. Al-Humazah (Pengumpat)
  105. Al-Fil (Gajah)
  106. Quraisy (Suku Quraisy)
  107. Al-Ma'un (Barang-Barang Yang Berguna)
  108. Al-Kausar (Nikmat Yang Banyak)
  109. Al-Kafirun (Orang-Orang Kafir)
  110. An-Nasr (Pertolongan)
  111. Al-Lahab (Gejolak Api)
  112. Al-Ikhlas (Ikhlas)
  113. Al-Falaq (Waktu Subuh)
  114. An-Nas (Manusia)

    Semoga Bermanfaat . . .
    Share:

    Cara bisnis online gratis di internet menggunakan blogspot untuk pemula


    Hai gan Ketemu lagi ni,kali ini saya akan meng-Shared tentang Cara bisnis online gratis di internet menggunakan blogspot untuk pemula Seperti judul postingan ini yang membahas tentang bisnis online gratis di internet menggunakan blog gratisan blogspot untuk pemula, maka di bawah ini saya mencoba membuat beberapa jawaban sesuai dengan pengalaman saya membuat blog dan mencoba me-monetize /menghasilkan uang dari blog, khususnya untuk teman yang menggunakan blog gratisan seperti blogspot. Agar lebih mudah dipahami buat teman-teman yang masih pemula , postingan ini bukanlah panduan secara detail tetapi mungkin semacam sekilas tinjauan tentang cara cari uang di internet dengan modal blog gratisan blogspot, maka saya buat menjadi semacam postingan tanya jawab (sumber pertanyaan dari email teman-teman yang pernah menanyakan tentang bisnis online ke email saya dan akan saya jawab sesuai kemampuan dan pengalaman sebagai blogger pemula ), seperti di bawah ini:


    1. Apakah blog dengan sub domain blogspot (blogger) bisa ikutan bisnis online.

    jawaban:

    Bisa.

    Jika anda membuat blog di blogspot maka anda akan mendapatkan sebuah blog sub domain blogspot yang bisa anda kelola, contoh blog saya: Ilmu Computer Anak Rantau , anda bisa menggunakan blog gratisan blogspot untuk mengikuti bisnis online tanpa khawatir di banned (di-suspend) oleh blogger (google)



    2. Bisnis online apa saja yang bisa diikuti:
    Jawaban:
    berikut ini adalah program bisnis online di internet yang gratis biaya pendaftaran yang saya rekomendasikan:
    a.bisnis online PPC (Pay per click) Lokal
    b.bisnis online PPC mancanegara seperti Google adsense, adbrite, bidvertiser
    c. bisnis online CPM (Cost Per Million) seperti axill, dan berbagai CPM lainnya bisa dilhat disini adsense CPM
    c.bisnis online text link ads (jualan link)
    d.bisnis online affiliasi , seperti affiliasi amazon , dll
    e.Paid to download , seperti upload file di ziddu di bayar dollar per file yang di download.
    f. paid to review (PTR)
    g. paid to click (PTC), dll


    3. Bagaimana cara kerja pcc dan apa saja ppc lokal yang terpercaya (realible) 
    Jawaban:
    PPC Lokal (pay per click), adalah sebuah program periklanan yang mempertemukan antara advertiser (pengiklan) dan publisher (blogger) dimana anda akan dibayar setiap ada pengunjung yang klik iklan ppc yang ada di blog anda.ada juga ppc yang memberikan bayaran tertentu setiap iklan dibuka /tampil per 1000 kali.(perpaduan PPC dan CPM)


    Untuk mengikuti program ppc ini, anda harus mendaftar ke situs penyedia ppc, kemudian copy script ppc yang ada di member area, selanjutnya masukan script ppc ke blog , maka saat blog anda dibuka akan muncul iklan ppc-nya
    saat ini ada beberapa ppc lokal yang bisa anda ikuti:
    kumpulblogger, kliksaya, adsensecamp, ppc indo, biindit, dll
    Besarnya komisi bervariasi dari Rp.150 hingga Rp.350/klik untuk iklan reguler. Biaya pendaftaran gratis.

    4. Apakah blog gratisan bisa ikutan Google adsense dan bagaimana cara kerja google adsense
    Jawab:
    Blog gratisan blogspot  bisa ikut google adsense.
    Google adsense merupakan sebuah program periklanan berbasis ppc (milik google) yang bisa anda ikuti untuk menghasilkan uang dari blog anda, ada beberapa fitur /jenis program periklanan yang ditawarkan oleh google adsense:

    Untuk account berbahasa indonesia (saat mendaftar anda menggunakan blog berbahasa Indonesia, dan memilih languange "Indonesia") hanya tersedia google adsense for search, google adsense for feed, google adsense for domain. Jika saat mendaftar google adsense anda menggunakan blog berbahasa Inggris dan memilih language "English", akan ada tambahan adsense text ads.

    a. Google adsense for search , adalah sebuah fasilitas pencarian web yang di lengkapi dengan iklan dari google, penghasilan diperoleh dari pengunjung yang klik iklan, biasanya di bagian atas halaman pencarian akan muncul iklan di tandai dengan kotak Ads by Google(iklan tidak selamanya muncul, tergantung keyword yang diketik di kotak pencarian).


    b. Google adsense for feed
    Google adsense for feed adalah program adsense google yang bisa anda gunakan untuk memasukkan iklam google ke dalam feed blog anda.
    Contoh adsense for feed bisa dilihat disini:

    c. Google adsense for content (text ads + image ads +video ads)

    Iklan ini hanya ada jika account blog anda berbahasa inggris, bisa berjalan dengan baik di blog yang konten (isi postingannya) berbahasa Inggris, namun terkadang ada beberapa blogger yang memasang di blog berbahasa Indonesia. iklan text ads terkadang muncul terkadang hanya public ads (tergantung keyword).
    penghasilan blog bersumber dari pengunjung yang klik iklan google yang terpasang di blog .
    Contoh blog saya yang terpasang iklan text ads google adsense bisa dilihat disini: google adsense ads

    d. Google adsense for domain

    Biasanya jika blogger mempunyai domain ( membeli domain berbayar), jika menyewa beberapa domain dan belum sempat mengupdate /mengisi postingan ke domain tersebut, terkadang domain tersebut di parkir di situs yang menyediakan layanan domain parking.Umumnya  domain yang mengikuti program periklanan domain parking, di situsnya hanya berisi link-link sponsor (iklan), jika ada pengunjung yang masuk ke situs tersebut bakal bingung untuk keluar karena yang ada hanya link iklan saja, bolak balik klik sana klik sini akan membuka situs iklan, penghasilan pemilik domain tersebut akan diperoleh dari klik pengunjung terhadap link sponsor.


    5. Apakah blog berbahasa Indonesia bisa ikut google adsense
    Jawab:
    Blog berbahasa Indonesia (berbayar/gratisan (blogspot)) bisa ikut program google adsense.

    6. Bagaimana cara ikut google adsense bagaimana tips untuk cepat di approve google adsense
    Jawaban:
    Untuk mempercepat blog diterima google adsense:
    a. Anda harus punya blog (bisa menggunakan blogspot, blog berbayar biasanya lebih diprioritaskan),saya dulu mendaftar google adsense pakai blogspot dengan blog artikel komputer bulan desember 2008 (disetujui februari 2009) , selanjutnya mencoba peruntungan dengan membuat blog berbahasa Inggris (hasil dari terjemahan google translate) proposal dimasukkan bulan april 2009, alhamdulillah ternyata diterima bulan juni 2009, jadi sekarang semua blog pakai iklan dari akun dari google adsense english. Sampai saat ini belum punya blog domain berbayar,masih setia dengan blogspot.
    b. buat postingan minimal 10 (semakin banyak semakin bagus) , gunakan konten (isi postingan yang original), umur blog minimal 6 bulan (dulu umur blog saya masih 2 bulan langsung daftar karena modal coba-coba dan belum ada aturan umur blog 6 bulan), sebaiknya selama mengajukan permohonan google adsense anda terus update blog anda, kurangi isi blog yang berisi link affiliasi atau link referal
    c. Saat mendaftar google adsense, hindari mengikuti program ppc sejenis seperti adbrite,bidvistizer, dll
    d. Gunakan template yang sedikit dimodifikasi, agar terkesan lebih serius dalam mengembangkan blog  
    e. Daftarkan blog anda ke google webmaster tools, dan lakukan verify blog anda agar google mengira anda bakal menerapakan teknik seo dalam mengembangkan blog
    f. Usahakan Page rank naik saat menunggu proses approve google adsense
    g. Usahakan jumlah trafik (pengunjung) bertambah saat menunggu proses approve google adsense
    h. Berdoa ...dan berdoa...kepada Allah SWT,mudah-mudahan menggerakkan hati tim google untuk menyetujui blog anda, karena yang menilai blog anda disetujui atau tidak adalah staf marketing google adsense.

    7. Bisakah blog dengan domain blogspot ikut bisnis online text link ads (jualan link)
    Jawaban:
    Untuk teman pengguna blogspot, tidak perlu berkecil hati saat ini ada blog dengan domain blogspot sudah diperhitungkan oleh situs penyedia layanan text link ads (jualan link)
    Beberapa contoh situs penyedia layanan teks link ads yang menyedia publisher dari blog domain blogspot adalah : ask2link, textlinkads, blogrollplease, dll
    Agar dapat mengikuti text link ads anda harus meningkatkan pagerank dan trafik blog anda. Jika PR blog sudah 3,atau lebih silahkan ikut textlink ads.
    Bisnis online text link ads, hanya menunggu order, jika ada advertiser yang ingin memasang link di blog anda maka anda hanya perlu memasang link tersebut di blog , dan setiap bulan akan dibayar ke account paypal anda.

    8. Bisakah blog blog dengan domain blogspot ikut bisnis online Affiliasi Amazon
    jawaban:
    Bisa. Anda cukup mendaftarkan blog anda ke situs amazon, kemudian mengambil scipt link produk, widget, toko online amazon (online shop amazon) dan saat ini di blogger (akun bahasa inggris) sudah ada fasilitas untuk mengintegrasikan link amzon dan teks editor blogspot, jadi saat anda membuat postingan anda bisa menambahkan link produk amazon yang berhubungan dengan tema postingan, contohnya bisa dilihat disini Clothes women's and man 

    9. Apakah upload file di ziddu membayar member.
    Jawaban:
    Ziddu adalah layanan sharing file, jika anda upload file kemudian file yang anda upload didownload oleh orang lain, maka ziddu akan membayar anda $0.001/file yang didownload. Tugas anda hanya upload file ke situs ziddu, kemudian kemudian menyebarnya ke blog anda atau situs jejaring social. Kelebihan ziddu biasanya file yang diupload akan permanen (tidak dihapus oleh ziddu), jika menggunakan situs berbagi file lainnya seperti mediafire,4shared,rapidshare,dll. jika dalam periode tertentu tidak ada yang download maka file tersebut terkadang terhapus secara otomatis.
    Kekurangan ziddu: proses downloadnya lebih lambat dibanding situs berbagi file lainnya.

    Sebenarnya masih banyak bisnis online yang bisa diikuti dengan hanya bermodalkan blog blogspot. Postingan di atas saya buat karena sudah mulai menghasilkan uang dollar walaupun masih sedikit).Untuk sementara sampai disini dulu postingan saya, lain kali di sambung dengan rincian yang lebih detail.
    Keberhasilan bisnis online bergantung pada kesungguhan anda dalam berbisnis di internet, jangan mudah terpanting dengan postingan mendapatkan jutaan hingga miliaran dalam sebulan. Mulailah bisnis online dari yang kecil-kecil dulu mungkin buat pemula bisa menghasilkan uang ribuan, puluhan ribu hingga ratusan ribu perbulan jika semakin berkembang bisa dapat jutaan perbulan tanpa perlu memikirkan biaya sewa domain dan hosting. Karena google telah menyediakan domain gratis dan hosting yang juga gratis dengan bandwith unlimited.
    Namun semuanya tergantung pada kesungguhan membuat blog,kontent berisi keyword yang high price keyword, dan dioptimasi dengan teknik SEO agar pengunjung blog bertambah banyak dengan adanya pengunjung maka peluang klik semakin besar, biasanya dalam 1000 page view ada 1 -2 klik. Jika perhari bisa mendatangkan pengunjung lebih banyak maka jumlah klik iklannya bisa lebih banyak.

    Rumusan dalam bisnis online:
    a. Tidak ada bisnis online gratis yang bisa menghasilkan uang dengan cepat tanpa usaha yang sungguh-sungguh. Jangan tergiur dengan slogan menghasilkan uang puluhan jutaan dalam sebulan, untuk pemula cukup menghasilkan uang ratusan ribu perbulan per blog dari blog gratisan, lumayan buat beli pulsa internet, agar blog tetap survive dan terupdate. Terkecuali jika anda punya banyak blog dengan tarfik dan pagerank yang lumayan seperti senior-senior yang telah berpengalaman dalam bisnis online mereka biasanya mendapatkan jutaan hingga puluhan juta dalam sebulan.
    b. Bisnis online yang anda ikuti seperti yang tercantum di atas bisa saja hari ini membayar,dan tidak menutup kemungkinan bulan depan atau tahun depan akan menjadi scam (menipu) /tidak membayar member jika perusahaannya bangkrut. Bahkan bisnis online sekelas google tidak menutup kemungkinan akan bangkrut jika tidak dimanage dengan baik. Jadi dalam bisnis online tidak ada jaminan akan membayar selamanya.
    c. Tugas terberat dalam menjalankan bisnis online menggunakan blog gratisan yaitu mendatangkan pengunjung ke blog, semakin banyak pengunjung maka semakin besar peluang terjadi transaksi, dan bisa menghasilkan uang dari program bisnis online yang diikuti.
    Share: